PASAR YANG MERINDU

 LINTANG INDONESIA - PUISI LOMBA CIPTA PUISI TINGKAT NASIONAL DEADLINE 15 APRIL 2022

Puisi di bawah ini adalah puisi para peserta lomba cipta puisi tingkat nasional, puisi ini akan dibukukan ke dalam buku : 



 PASAR YANG MERINDU

Dia rindu suasana yang dulu, dimana orang-orang yang menghampirinya selalu.

Dalam sekejap tempat yang selslu ramai itu berubah seperti angina berlalu.


Penyebabnya hanya satu ,PANDEMI. Ya satu kata itu yang bisa merubah keadaannya berbeda dari yang dulu .


Dulu keramaian itu seolah taka da hentinya dalam setiap waktu, dimana saat orang-orang sibuk dengan aktvitasnya masing-masing.

Menjual, membeli, terjadilah transaksi tempatmu yang seolah menjadi saksi saat orang –orang bekerja untuk memenuhi kehidupan sehari-hari.

Kau yang merupakan salah satu pusat ekonomi dan kini tempatmu seolah sepi, orang-orang menjadi penyendiri memikirkan nasib dan kebutuhan yang seolah tiada henti.


Bukan mereka tak mau untuk menghampirimu hanya saja keadaan yang tak memungkinkan untuk bertemu, mereka juga rindu padamu tempat yang menjadi saksi melakukan kegiatan ekonomi.


Kebutuhan yang setiap hari semakin meninggi, semakin sulit untuk terpenuhi, tak mungkin jika orang-orang terus berdiam diri. Lambat laun semuanya akan kembali seperti dulu lagi meski dengan suasana sedikit berbeda dari yang dilalui.


Pasar, bersabarlah. Tak lama lagi rindumu akan terobati. Karena kami akan segera kembali, melakukan aktivitas yang sempat terhenti, agar kau tidak sedih dan merindu lagi, kami akan mengisi kekosongan yang pernah kau rasakan saat ini, dengan suara berisik kami tawar menawar serta segala suara riuh yang seolah tiada henti.


PROFIL SINGKAT:

Nama: Naila Umniati

Tempat,tanggal lahir: Jambur Padang Matinggi,11 September 2002

Jenis Kelamin:Perempuan

Agama: Islam

Alamat:  Jambur Padang Matinggi,Panyabungan Utara, Mandailing Natal,Sumatera Utara

Riwayat Pendidikan:

-Sd 067 Jambur Padang Matinggi

-Smp Negeri 2 Panyabungan

-Sma Negeri 2 Plus Sipirok

-Uin Sumatera Utara

Makanan Favorit: Bakso

Email: nailaumniati9@gmail.com

"


Previous
Next Post »

EmoticonEmoticon

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.