LINTANG INDONESIA - PUISI LOMBA CIPTA PUISI TINGKAT NASIONAL DEADLINE 15 APRIL 2022
Puisi di bawah ini adalah puisi para peserta lomba cipta puisi tingkat nasional, puisi ini akan dibukukan ke dalam buku :
Kisah Lama
Novia Rahma Rindha
Tahukah kau?
Ego ini tak lupa
Ketika arunika datang
Betapa indah matamu
saat memuji sederhana goresan hitam
Duhai cinta pertamaku
sinar mata mu selalu dirindukan
Hangat rindumu menatap kehilangan
Ruang hatiku terlalu mendalam untuk disimpan sendiri
Hingga kini
Selama ini
Puluhan waktu dilalui
Egomu tak akan menjadi
Kisah lamaku
Novia Rahma Rindha lahir di Pekanbaru, 24 Agustus 2001. "
EmoticonEmoticon
Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.