LINTANG INDONESIA - PUISI
Puisi di bawah ini adalah puisi peserta lomba menulis puisi tingkat nasional. Puisi ini telah lolos seleksi dan akan dibukukan ke dalam buku yang berjudul,"Twilight of happiness".
Bagi yang mau pesan buku ini, silakan klik link di bawah
DUKUNG:
Pupus Sayapku
Oleh: Nur Rozikin
Sepanjang hari
Kau ajakku melayang mengitari bumi
Bahkan, mengikuti matahari
Entah apa maksudnya ini?
Yang membuat kita bersama, tanpa henti
Dulu kita selalu bersama karena satu
Tapi, dimana kehadiranmu sekarang?
Hilang tanpa kabar
Yang membuatku sadar,
Pupusmu membawa duka
Siang maupun petang
Kucoba terus mencari
Meski tiap tetesan membasai wajah ini
Tak kan ku berhenti,
Sampai kau berada di sisiku lagi
Demak, Januari 2022
Nama : Nur Rozikin
Asal : Demak
Mahasiswa Semester 4 UIN Walisongo Semarang"
EmoticonEmoticon
Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.